Pesan Sponsor

Our Sponsor

Selasa, 30 Agustus 2011

Tips Merawat Payudara


Ibu yang baru melahirkan hal yang perlu di ketahui adalah bagaimana merawat payudara setelah melahirkan dilakukan secara rutin selama ibu menyusui bayinya, agar terhindar dari pembengkakan payudara akibat pemberian ASI. yang bisa anda lakukan cara perawatan payudara yang benar sebagai berikut


  1. Sebelum melakukan perawatan payudara cuci tangan terlebih dahulu
  2. Licinkan kedua telapak tangan dengan minyak sayur / baby oil
  3. Letakkan kedua telapak tangan di antara kedua payudara
  4. Gerakkan memutar, kesamping dan kebawa sebanyak 10-15 kali
  5. Tangan kiri menopang payudara kiri, tangan kanan mengurut payudara dari pangkal ke arah puting susu sebanyak 10-15 kali.
  6. Ketuk-ketuk payudara dengan ruas jari tangan secara berulang-ulang
  7. Lakukan hal yang sama pada payudara sebelah kanan.

Apabila payudara terasa sakit karena terlalu penuh berisi ASI atau apabila puting susus lecet, anda dapat melakukan pemerahan payudara dengan tangan dan caranya sebagai berikut:


  • Pegang payudara di bagian pangkal dengan kedua tangan
  • Gerakkan tangan ke arah depan ( mengurut ke ara puting susu )
  • Pijat daerah areola ( warna itam sekitar puting ) dan dipera ke arah puting susu
  • Kumpulkan ASI yang telah di perah dalam mangkok atau botol bersih.

0 komentar:

Posting Komentar